Tuesday, 1 March 2016

Setting TP-LINK WL-WA701ND

Assalamu'alaikum

Dalam postingan saya kali ini saya akan sharing tentang cara setting TP-LINK 
WL-WA701ND. Dalam settingan kali ini saya cuma akan membuat tp-link tersebut supaya bisa mendapatkan ip dari mikrotik dan dapat digunakan sebagai wirelles.

1. ip default dari tp-link wl-wa701nd adalah 192.168.0.254. Maka kita harus mengkonfigurasi ip laptop satu subnet dengan default tp-link. Setelah di konsfigurasi simpan kemudian konekkan dengan ip yang sudah kita setting tadi.
 

2. Setelah itu buka web browser dan ketikkan ip default tp-link yang akan di konsfigurasi, setelah itu kita akan di suruh untuk login dengan memasukkan
User name : admin
pasword : admin
 

3. Kemudian akan muncul tampilan seperti di bawah, langsung saja klik next.


4. Kemudian pada tampilan berikut tandai yang access point karena kita akan menggunakan untuk pemancar signal. Kemudian klik next.
 

5. Kemudian pada wirelles setting kita beri nama/ssid untuk Wirelles kita nanti. Setelah itu untuk menjaga keamanan dari wirelles kita maka kita harus menambahkan pasword. Setelah itu klik next.
   

6.  Kemudian kita enable dhcp server supaya mendapatkan ip secara otomatis dari mikrotik karena di mikrotik saya sudah saya setting dhcp. Kemudian klik next.


7. Setelah itu pada tampilan di bawah langsung kita reboot.
 

8. Tunggu prosses configurasi hingga selesai, jika sudah selesai lalu tancapkan lan yang terhubung ke tp-link ke port mikrotik yang telah di setting dhcp.
 


Sekian postingan saya kali ini, semoga bermanfaat...

Wassalamu'alaikum

0 comments:

Post a Comment