Wednesday, 27 January 2016

Mengaktifkan Bash pada Debian

Assalamu'alaikum

Dalam postingan kali ini saya akan sharing tentang cara mengaktifkan Tombol Tab pada debian yang gunanya untuk mempermudah dalam mengetikkan perintah di debian dengan menggunakan Tombol TAB, supaya ketika kita ketika mengetikkan perintah tidak terjadi kesalahan hingga menyebabkan tidak bisa menggunakan perintah tersebut.
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :

  1. Buka Debian kemudian ketikkan perintah #nano /etc/bash.bashrc kemudian tekan enter.
  2. Setelah itu pada file seperti gambar di bawah ini cari Tulisan enable bash completion in interactive shells.
  3. Setelah itu hapus tanda pagar (#) dari if sampai tulisan fi.
  4. Kemudian keluar dan simpan dengan cara tekan ctrl+x > y > enter.
 Begitulah postingan saya kali ini, semoga bermanfaat..

Wassalamu'alaikum

0 comments:

Post a Comment